"salah satu amal yang tidak akan putus pahalanya meski manusia telah meninggal dunia adalah ilmu yang bermanfaat"

Mengapa Orang Bilang Tanaman Transgenik Berbahaya?

Tanaman transgenik secara umum bisa jadi berbahaya jika:
  1. Pada saat konstruksi gene menggunakan selectable marker ketahanan antibiotik dari bakteri coli, bisa jadi marker tahan antibiotik kembali ke coli kemudian menyebabkan diare yang kebal antibiotik.
  2. Pada saat konstruksi gene menggunakan selectable marker ketahanan herbisida, bisa jadi gen tahan herbisida yang telah ditambahkan kedalam tanaman 'berpindah' ke gulma yang memiliki kekerabatan dekat dengan tanaman tersebut sehingga berkembang gulma tahan herbisida
  3. Gen Bt yang berubah dari protoxic menjadi toxic
 Tetapi untuk mengatasi bahaya tersebut sekarang ini dapat digunakan carrier DNA yang bukan dari bakteri melainkan polen. Gen dari tanaman ini lebih aman dari pada hewan karena untuk protein yang sama tersusun oleh basa nitrogen yang berbeda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik.

Baca juga

Kerja Sambilan Mudah dan Halal di Survei Online Berbayar #1

Mendapatkan bayaran dari mengisi survei sudah bukan hal asing . Lebih dari 70% orang online untuk mengisi survei . Mereka biasanya menj...